Kabel UTP dan STP
Nama : Delima Rizky Puspita
Kelas : X Multimedia 4
Absen : 12
- Pengertian Kabel UTP
- Pengertian Kabel STP
STP adalah singkatan dari Shielded Twisted Pair, adalah sebuah kabel yang memiliki pelindung, kabel STP ini memiliki dua buah pembungkus yang mengayomi setiap kabelnya.
Kabel UTP dan Kabel STP memiliki perbedaan antara keduanya, kabel ini memang biasa dipakai sebagai media transmisi yang dipakai untuk menciptakan jaringan komputer. Meskipun sama-sama dipakai untuk menciptakan jaringan, kabel ini memiliki beberapa perbedaan yang wajib kalian ketahui, diantaranya adalah:
- Kabel UTP memiliki diameter yang lebih kecil dari kabel STP
- Kabel UTP tidak memiliki pelindung seperti yang dipunyai oleh kabel STP.
- Proses instalasi yang memakai kabel UTP lebih mudah dikomparasikan kabel STP, karena ukuran kabel UTP lebih kecil.
- Kabel UTP paling mudah diprovokasi oleh radiasi medan magnet dan voltase yang tinggi karena tidak dilapisi pelindung plastik, sementara kabel STP sulit diprovokasi medan magnet dan voltase tinggi karena memiliki pelindung.
- Kabel UTP memiliki harga yang lebih murah dari pada kabel STP pada ukuran kabel yang sama.
- Kabel UTP sangat sesuai digunakan di dalam ruangan, sementara untuk kabel STP lebih sesuai digunakan di luar ruangan
- Fungsi Kabel UTP
Karakteristik Kabel UTP adalah:
- Bagian dalam kabel UTP (Unshielded Twisted Pair) terdiri dari dua kawat tembaga yang dibagi menjadi 4 pasang (pair), lalu dipilin menjadi satu.
- Tiap-tiap pasang atau dawai kawat tembaga dilapisi isolator yang memiliki warna-warna unik.
- Kecepatan dan keluaran transmisi mencapai 10 – 100 Mbps.
- Panjang Kabel UTP maksimal yang diizinkan yaitu 100 meter (pendek).
- koneksi Kabel 150 ohm.
- Kabel jaringan UTP (Unshielded Twisted Pair) hanya bisa menangani satu kanal data (yang bekerja pada baseband).
- Instalasi jaringan komputer menggunakan kabel Twisted Pair membutuhkan sebuah hub untuk membangun sebuah LAN yang baik.
- konektor kabel jaringan UTP (Unshielded Twisted Pair) menggunakan konektor RJ-45 untuk koneksinya.
- Fungsi Kabel STP
- CAT 1 – Kabel UTP Category 1 [Cat1] adalah jenis kabel UTP dengan kualitas transmisi terendah, dirancang untuk mendukung komunikasi suara analog saja.
- CAT 2 – Kabel UTP Kategori 2 [Cat2] adalah jenis kabel UTP memiliki kualitas transmisi yang lebih baik dibandingkan dengan kabel UTP Cat1, jenis atau kategori ini dirancang untuk mendukung komunikasi data dan juga suara digital. Kabel ini bisa mentransmisikan data sampai 4 megabit/detik.
- CAT 3 – Kabel UTP Kategori 3 [Cat3] adalah kabel UTP dengan kualitas transmisi yang lebih baik dibandingkan dengan kabel UTP Kategori 2, jenis atau kategori ini dirancang untuk mendukung komunikasi data dan suara pada kecepatan hingga 10 megabit per detik.
- CAT 4 – Kabel UTP Category 4 [Cat4] adalah suatu jenis kabel UTP dengan kualitas transmisi yang jauh lebih baik jika dibandingkan dengan kabel UTP Category 3 (Cat3) atau sebelumnya, dirancang untuk mendukung komunikasi data dan juga suara sampai kecepatan 16 megabit/detik .
- CAT 5 – Kabel UTP Category 5 [Cat5] adalah suatu jenis kabel UTP dengan kualitas transmisi yang lebih baik jika dibandingkan dengan kabel UTP Category 4 (Cat4) atau yang sebelumnya, dirancang untuk mendukung komunikasi data dan komunikasi suara pada kecepatan sampai 100 megabit/detik .
- CAT 6 – Kabel UTP Kategori 6 [Cat6] adalah jenis kabel UTP dengan sertifikasi resmi paling tinggi.
- CAT 7 – Kabel UTP Category 7 [Cat7] adalah jenis kabel premium yang sangat cocok sebagai media yang high traffic berbagai macam aplikasi dalam 1 kabel (single cable). Maksimum data yang terkirim sampai 10 Gbit/detik, dengan frekuensi 1000 Mhz.
- Kabel Straight
adalah kabel jaringan yang digunakan untuk menghubungkan jenis perangkat keras yang berbeda. Contoh penggunaan kabel straight.
- Menghubungkan antara komputer dengan switch
- Menghubungkan komputer dengan LAN pada modem cable/DSL
- Menghubungkan router dengan LAN pada modem cable/DSL
- Menghubungkan switch ke router
- Menghubungkan hub ke router
Standar Pemasangan Kabel Straight dengan RJ-45
- Kabel Cross
adalah kabel Jaringan yang memiliki nama kabel crossover yang digunakan untuk menghubungkan jenis perangkat keras yang sejenis. Contoh penggunaan kabel cross.
- Menghubungkan 2 buah komputer secara langsung
- Menghubungkan 2 buah switch
- Menghubungkan 2 buah hub
- Menghubungkan switch dengan hub
- Menghubungkan komputer dengan router
Standar pemasangan kabel Cross dengan RJ-45
Komentar
Posting Komentar